- Mencegah penumpukan berat kendaraan yang melintas hanya pada suatu titik.
- Sebagai bantalan perkerasan yang berguna untuk menahan gaya lintang dari beban-beban roda kendaraan dengan cara menyebarkan beban tersebut secara merata ke lapisan di bawahnya.
- Lapisan peresapan untuk lapisan pondasi bawah.
- Bantalan terhadap lapisan permukaan jalan.
- Peningkatan Efisiensi Penggunaan Material
- Sebagai bagian dari konstruksi perkerasan jalan untuk meyebarkan beban roda ke tanah dasar.
- Sebagai lapisan peresapan sehingga air tanah tidak berkumpul di lapisan pondasi atas.
- Untuk mencegah naiknya partikel-partikel halus dari tanah dasar ke bagian lapisan pondasi atas.
- Mengurangi ketebalan lapisan atas sehingga dapat menghemat budget atau biaya proyek.
- Sebagai lapisan pertama agar memudahkan pekerjaan lapisan pondasi selanjutnya.
- Sebagai pelindung tanah dasar dari pengaruh cuaca terutama hujan dan juga untuk menahan beban roda-roda alat berat ketika awal-awal pelaksanaan pekerjaan.
- Tanah campur semen atau stabilitas tanah dengan semen (soil cement base)
- Aggregat kelas A (sistem podasi aggregat) dengan nilai CBR > 50 % dan plastisitas Index ( PI ) < 4 %
- Kerikil dan batu pecah (Pondasi Macadam)
- Batu belah dengan balas pasir (sistem telford)
- Tanah campur semen (soil cement base)
- Aggregat kelas B (sistem pondasi aggregat)
Penjelasan |
Agregat Base Course A |
Agregat Base Course B |
Agregat Base Course S |
Ukuran Batu |
0 – 50 Mm |
Di atas 50 sampai 70 Mm |
Di atas 70 sampai 100 Mm |
Pemanfaatan |
Pondasi Jalan Lapisan Atas |
Pondasi Jalan, Lapisan Bawah/tengah |
Pengguruggan Pondasi Tanpa Beban |
Nama Lain |
LPA (Lapisan Atas Aggregate A) |
LPB (Lapisan Atas Aggregate B) |
LPS (Aggregate C) |
Jenis Batuan |
Andesit |
Andesit |
Andesit, Tanah |
Kadar Organik |
Rendah, <10% |
Menengah, di atas 10% dan kurang dari 20% |
Menengah Tinggi, >20% |
Fungsi |
- Digunakan sebagai Base Course (Lapisan dibawah Aspal/Beton). CBR Min. 90% |
Digunakan sebagai Base Course (Lapisan dibawah Aspal/Beton). CBR Min. 90% |
Digunakan sebagai perkerasan bahu jalan. CBR Min. 50% |
- Memiliki ketebalan yang cukup guna memaksimalkan penyebaran beban dan muatan dari kendaraan yang melintas ke tanah dasar.
- Perkerasan jalan kedap terhadap air yang membuat air tak akan meresap ke lapisan di bawahnya.
- Permukaan jalan harus mengalirkan air dan tidak membuat air menggenang, utamanya air hujan yang ada harus segera dialirkan.
- Perkerasan jalan harus mampu memikul beban yang bekerja tanpa menyebabkan deformasi yang menurunkan kualitas perkerasan jalan.
- Dump truck, yaitu digunakan sebagai alat angkut bahan dari lokasi awal ke tempat proyek berlangsung. Alat transportasi ini memiliki kapasitas 4 m3 yang berguna untuk mempercepat pemindahan bahan-bahan material perkerasan jalan.
- Water Tank, yaitu alat yang digunakan sebagai pengankut air yang disiramkan ke lapisan pondasi untuk kemudian diapadatkan. Biasanya muatan dari water tank ini berkisar lima ton.
- Motor Grader, yaitu digunakan untuk menghamparkan material agregat ke tanah/jalan secara merata.
- Vibrator Compactor Roller, yaitu digunakan untuk memadatkan material yang telah mengalami penghamparan.
Comments
Post a Comment