Dark Specialist D's Note Skip to main content

Posts

Showing posts with the label kolom

Bekisting Kolom

Secara umum, bagian-bagian dari bekisting kolom adalah sebagai berikut : ·          Sepatu Kolom ( Kicker ) Pembuatan sepatu kolom disesuaikan dengan rencana bentuk tampang kolom. Material yang digunakan biasanya kayu dan sebagai penyambung sambung dapat digunakan paku atau baut atau keduanya sehingga dihasilkan bentuk yang benar-benar kalu. Kicker dipasang pada dasar kolom atau lantai dengan cara dipaku. Selain material kayu dapat pula menggunakan cor beton setinggi + 5 cm atau menggunakan besi siku atau aluminium. Tujuan utama pemasangan kicker ini adalah untuk menempatkan Cetakan/Bekisting kolom pada posisi yang tepat. ·          Panel Bekisting ( Shutter ) Berbagai macam material dapat digunakan sebagai Panel Bekisting. Tetapi yang sering digunakan adalah plywood karena pertimbangan antara lain aspek ekonomis, karena penggunaannya dapat berulang kali (empat atau lima kali) dan permukaan beton yang dihasilkan relatif lebih halus. ·          Penguat Tegak, Penguat Dat

Metode Pemasangan Kolom

Lingkup utama pelaksanaan pekerjaan kolom terdiri dari perakitan besi, pemasangan bekisting, dan pengecoran beton. Langkah-langkah persiapan pekerjaan kolom yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut : Mengirim program kerja (workplan) termasuk metode kerja, schedule, perlatan, personil kerja dan gambar kerja yang akan digunakan, untuk memperoleh persetujuan dari Konsultan sebelum pelaksanaan Memberitahu Konsultan secara tertulis paling sedikit 24 jam sebelum tanggal dilakukannya pelaksanaan pekerjaan Cara membuat kolom beton bertulang adalah sebagai berikut : Pada tahap perencanaan kita buat gambar desain bangunan untuk menggambarkan bentuk konstruksinya dan menentukan letak kolom struktur. Selanjutnya melakukan perhitungan struktur bangunan untuk mendapatkan dimensi kolom dan bahan bangunan yang kuat untuk digunakan namun tetap ekonomis. Melakukan pekerjaan pengukuran untuk menentukan posisi kolom bangunan, ini harus pas sesuai dengan gambar rencana. apalagi pada gedung bertingkat t

Kolom

Kolom adalah batang tekan vertikal dari rangka struktur yang memikul beban dari balok. Kolom merupakan suatu elemen struktur tekan yang memegang peranan penting dari suatu bangunan, sehingga keruntuhan pada suatu kolom merupakan lokasi kritis yang dapat menyebabkan runtuhnya (collapse) lantai yang bersangkutan dan juga runtuh total (total collapse) seluruh struktur (Sudarmoko, 1996). SK SNI T-15-1991-03 mendefinisikan kolom adalah komponen struktur bangunan yang tugas utamanya menyangga beban aksial tekan vertikal dengan bagian tinggi yang tidak ditopang paling tidak tiga kali dimensi lateral terkecil. Jenis-Jenis Kolom menurut Wang (1986) dan Ferguson (1986) ada tiga, yaitu : Kolom ikat (tie column). Kolom spiral (spiral column). Kolom komposit (composite column). Dalam buku struktur beton bertulang (Istimawan Dipohusodo, 1994), ada tiga jenis kolom beton bertulang yaitu : Kolom menggunakan pengikat sengkang lateral. Kolom ini merupakan kolom beton yang ditulangi dengan batang tulanga