Istilah hollow berasal dari bahasa inggris yang berarti “berongga”. Banyak yang belum mengetahui bahwa nama asli besi ini adalah besi HSS atau hollow structural sections. Nama ini mengacu pada pipa baja las berkekuatan tinggi yang digunakan sebagai elemen struktural pada bangunan dan struktur lainnya serta berbagai produk manufaktur. Di Indonesia sendiri terdapat beberapa penyebutan untuk material ini yaitu seperti besi kotak, pipa besi kotak, holo, dan pipa besi. Dimensi Ukuran Besi Hollow Pada gambar di atas kita bisa melihat dimensi-dimensi utama dari besi hollow adalah A (mm) x B (mm) x t(mm) x L(M). A digambarkan sebagai sisi pendek dan B merupakan sisi lebar dari besi hollow. L adalah panjang keseluruhan dan t adalah tebal besi hollow. Ilustrasi ini dapat digunakan sebagai panduan untuk mengetahui ukuran besi hollow secara umum. Kelebihan Besi Hollow Keunggulan lain besi hollow di antaranya: Tahan api, tahan serangan rayap, dan anti-karat atau korosi akibat perubahan cuaca atau
Ini hanyalah Kumpulan Catatan Random yang Mungkin Akan Berguna di Kemudian Hari